Senin, 24 Agustus 2015

Cara Konfigurasi FTP Server Pada Debian 7

Assalammualaikum.wr.wb


Saya akan memberi tutorial cara membuat FTP Server pada Debian 7


     Cara membuat FTP Server pada Debian 7 menggunakan PROFTPD
Pastikan mempunyai koneksi internet.



1. Terlebih dahulu update dulu debian 7 dengan perintah :
     ..#apt-get update


2. Lalu instalasi aplikasi proftpd dengan perintah :
     ..#apt-get install proftpd

3. Lalu buat folder share untuk meletakkan semua file dan data pada ftp server
     …# mkdir share
     …# userdel ftp --> untuk menghapus user ftp
     …# useradd –d /share/ ftp --> untuk menambahkan user ftp pada share
     …# passwd ftp --> untuk membuat password ftp nya


4. Lalu pindah ke direktori share
     …# cd share/
     …# romi_saputra
--> buat folder apa saja yang Anda inginkan

5. Lalu edit dan tambahkan script pada file proftpd.conf dengan perintah:
     …# pico /etc/proftpd/proftpd.conf

Seperti gambar



Lalu tambahkan script:

#...
<Anonymous ~ftp> diganti dengan <Anonymous /home/romi/share/>
User ftp
UserAlias anonymous ftp -> tambahkan jika user alias belum ada
</Anonymous>


Lalu simpan

6. Lalu restart proftpd …# /etc/init.d/proftpd restart

7. Lalu buka pada browser anda misalnya ftp://server.net

Pengujiannya:

1. Ketik …# ftp localhost
     Pada Name (localhost:root):ftp yg digaris diganti dengan nama ftp anda misx: server
2. Lalu masukan password Anda
3. Lalu ketik ftp >ls share
4. Lalu ketik ftp > bye
5. Lalu Goodbye






Tidak ada komentar:

Posting Komentar